P2387
Perempuan 29 tahun, status gadis, domisili di Jakarta Barat
Data Fisik:
Tinggi Badan/Berat Badan: 156/54
Pekerjaan :
Karyawan Swasta
Suku:
Padang - Cirebon
Pendidikan Terakhir:
S1 PTS
Hobi:
Jalan-jalan, nonton, baca buku, dan masih suka dengerin musik
Karakter Positif:
Rapi, Rajin, Disiplin, suka belajar hal baru, Sabar
Karakter Negatif:
Moody, Ga enakan, overthinking, ga bisa ambil keputusan cepat, banyak pertimbangan
Visi dan Misi Pernikahan:
Membangun rumah tangga yang sakinah, mawadah, dan warahmah tidak hanya di dunia tetapi juga di akhirat, dengan saling mengingatkan dan memperbaiki; melahirkan keturunan yang dekat dengan Al-Qur’an dan As Sunnah; Menjadikan rumah tangga sebagai tempat untuk memperbanyak dan meningkatkan amal ibadah
Kriteria Mutlak Calon Pasangan:
Kriteria nonfisik:
Rentang usia: 29 s.d 35 tahun
Domisili atau asal daerah: Tidak Membatasi, Prioritas Jabodetabek
Tingkat pendidikan minimal: S1
Suku: Tidak Membatasi
Status pernikahan: Perjaka
1. Sifat/karakter:
• Memiliki pengetahuan dan pengamalan agama yang baik, sehingga bisa membimbing saya untuk memperdalam ilmu agama bahkan membantu saya untuk menghafal al-qur’an kembali dan membawa kehidupan rumah tangga nantinya tetap di jalan Allah.
• Belum Pernah Pacaran
• Dewasa
• Tanggung jawab dan tidak egois
• Sabar dan tidak gampang marah
Lain-lain: Tidak Merokok
Kriteria fisik:
Proporsional Tinggi dengan Berat Badan
Kriteria dari orang tua/wali:
Status Pernikahan Perjaka, Kriteria lainnya tidak membatasi